Recent Post

Jumat, 23 Maret 2012

Problem Empat Warna



Apakah  memungkinkan mewarnai peta dalam bidang dengan menggunakan (hanya) empat warna dimana daerah/sektor yang letaknya berdekProblem empat warna

Apakah  memungkinkan mewarnai peta dalam bidang dengan menggunakan (hanya) empat warna dimana daerah/sektor yang letaknya berdekatan atau berbatasan harus mempunyai warna berbeda?
Untuk menjawab pertanyaan sederhana ini ternyata memerlukan pergulatan panjang dan dalam krun waktu ratusan tahun – seperti Theorema Terakhir Fermat (TTF), sebelum akhirnya dipecahkan dengan bantuan komputer.

Kamis, 22 Maret 2012

Ayo ke Bengkulu


Tulisan ini merupakan catatan singkat tentang tempat Wisata Kota Bengkulu, sebuah kota madya dan sekaligus ibu kota Provinsi Bengkulu. Sebelum jaman kolonial, Kota Bengkulu berada dalam pengaruh Kerajaan Inderapura dan Kesultanan Banten.
Inggris sempat menguasai wilayah ini selama 140 tahun sebelum diserahkan kepada Belanda pada 1824, dan sebagai gantinya Inggris mendapatkan Malaka. Bung Karno pernah diasingkan di Kota Bengkulu ini oleh pemerintah Hindia Belanda pada tahun 1939 – 1942.

Wisata Kota Bengkulu

Benteng Marlboroughwisata kota bengkuluWisata Kota Bengkulu di Jl Ahmad Yani, didirikan tahun 1713- 1719 oleh East Indian Company; merupakan peninggalan terbesar Inggris di Indonesia.

Danau Dendam Tak Sudahwisata kota bengkuluWisata Kota Bengkulu di Kec Teluk Segara, Selebar, Gading Cempaka, cagar alam seluas 577 ha, dikelilingi bukit-bukit berhutan lebat, dan menjadi habitat beberapa jenis ikan langka.


Rabu, 21 Maret 2012

Atasi Nyeri Haid dengan Makanan Ini

Normalnya, wanita akan kedatangan tamu sebulan sekali yang biasa disebut dengan menstruasi atau haid. Tak jarang haid sering diiringi rasa nyeri yang amat menyiksa dan mengganggu.

Sebagian besar wanita mengurangi rasa nyeri tersebut dengan mengonsumsi obat-obatan atau jamu. Jangan khawatir, ada cara alami untuk mengurangi rasa nyeri haid.

Sleep Paralysis, Penyakit Ketindihan Saat Tidur


Ghiboo.com - Pernah terbangun dari tidur, tapi sulit bergerak ataupun berteriak? Tenang, Anda tidak sedang diganggu makhluk halus.
Berdasarkan ilmu medis, keadaan itu disebut sleep paralysis atau kelumpuhan tidur. Namun, banyak masyarakat menyebutnya 'erep-erep'. Masyarakat juga selalu mengaitkan kondisi ini karena ulah makhluk halus yang menindih tubuh kita.
Fenomena ini bisa terjadi pada siapa saja. Setidaknya orang akan mengalaminya sekali atau dua kali dalam hidupnya. Namun, Anda tak perlu khawatir, sleep paralysis biasanya tidak berbahaya.
Selama tidur, aktivitas dan otot-otot tubuh menjadi tidak bergerak, sehingga menyebabkan kelumpuhan sementara. Bahkan kadang-kadang kelumpuhan tetap ada setelah orang terbangun. Biasanya, kelumpuhan tidur diikuti dengan halusinasi. Orang yang mengalami kelumpuhan tidur merasa seperti dicekik, dada sesak, badan sulit bergerak dan sulit berteriak.